
Acara dilaksanakan sebagai kegiatan positif di malam tahun baru “dari pada keluyuran tidak jelas, bakar petasan dsb lebih baik kita mengaji” serta memohon kepada Allah semoa ditahun yang akan datang diberikan yang lebih baik dan barokah.
sesuai dengan tema nya “Pengajian Malam Tahun Baru 2016” jadi acara ini di isi dengan pengajian khataman Hadist Ibnu Majah Jilid 3 yang diselengarakan pada malam tahun baru, acara ini dihadiri oleh Ketua MUI Kab HSU beliau memberikan motivasi kepada seluruh warga LDII Kab. HSU agar selalu berungguh-sungguh dalam setiap kegiatan pengajian. Untuk menciptakan kualitas generasi penerus yang lebih baik dan unggul, dan tujuan dari pengajian ini adalah para warga dapat mengisi malam tahun baru dengan kegiatan yang positif dan bermanfaat .